Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 2
Perbesar
img-1
Anggota Polres Tasikmalaya Kota berjaga saat penggeledahan di rumah terduga teroris Kampung Sangkali, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (29/5/2018). Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mengamankan anak panah, golok besar, senapan angin, buku berisi jihad, dan dokumen serta laptop dari satu rumah pribadi dan dua rumah kontrakan warga berinisial GL, DD, dan AJ, yang terduga terlibat jaringan teroris.
Foto 2 / 2
Perbesar
img-2
Anggota Polres Tasikmalaya Kota berjaga saat penggeledahan di rumah terduga teroris Kampung Sangkali, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Selasa (29/5/2018). Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mengamankan anak panah, golok besar, senapan angin, buku berisi jihad, dan dokumen serta laptop dari satu rumah pribadi dan dua rumah kontrakan warga berinisial GL, DD, dan AJ, yang terduga terlibat jaringan teroris.
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Densus 88 Gerebek Terduga Teroris di Tasikmalaya

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror Polri bersama jajaran Kepolisian Resor Tasikmalaya Kota menggerebek tiga rumah diduga terkait kasus teroris di Kampung Sangkali, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya