Selama 3 Tahun Terakhir 6.763 Hektare Kawasan Kumuh Perkotaan Sudah Ditangani
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Pemerintah telah melaksanakan Program Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) di 269 kabupaten/kota. Dalam tiga tahun terakhir kawasan kumuh perkotaan yang ditangani sudah mencapai 6.763 hektare dan diperkirakan akan mencapai 9.974 hektare pada akhir 2019.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya