Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 4
Perbesar
img-1
Karyawan mengawasi proses pencetakan kartu debit berfasilitas 'chip' di Card Production Bank Mandiri, Jakarta, Senin (26/3/2018).
Foto 2 / 4
Perbesar
img-2
Karyawan mengawasi proses pencetakan kartu debit berteknologi chip di Card Production Bank Mandiri, Jakarta, Senin (26/3/2018).
Foto 3 / 4
Perbesar
img-3
Karyawan memeriksa kartu debit berteknologi 'chip' yang belum diisi data di Card Production Bank Mandiri, Jakarta, Senin (26/3/2018).
Foto 4 / 4
Perbesar
img-4
Karyawan menunjukkan kartu debit berteknologi 'chip' yang belum diisi data di Card Production Bank Mandiri, Jakarta, Senin (26/3/2018).
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Tingkatkan Keamanan, BI Dorong Industri Perbankan Segera Migrasi Kartu Magnetic Strip ke Chip

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

BI mendorong industri perbankan mempercepat akselerasi proses migrasi kartu debit nasabah dari 'magnetic strip'e ke 'chip' untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan, dan merespon hal tersebut Bank Mandiri telah mengganti sekitar 25 persen dari total 17 juta kartu debit perseroan yg beredar dengan chip.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya