Hebatnya Para Joki Cilik Ini Saat Balapan Pacuan Kuda
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Sejumlah joki cilik memacu kuda pada final pacuan kuda tradisional semarak HUT ke-72 RI di lapangan Kampung Blang Bebangka, Kota Taengon, Kabupaten Aceh Tengah, Aceh, Minggu (27/8/2017). Lomba kuda pacu tradisi masyarakat dataran tinggi Gayo itu diperlombakan pada setiap HUT Kota setempat dan Kemerdekaan Indonesia.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya