Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 3
Perbesar
img-1
Raja Swedia Carl XVI Gustaf melambaikan tangan dari dalam mobil saat melintas di Jalan Otista, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (22/5/2017) . Kedatangan Raja Carl XVI Gustaf dan Ratu Silvia dari Swedia ke Istana Bogor untuk kunjungan kenegaraan bertemu dengan Presiden Indonesia Joko Widodo.
Foto 2 / 3
Perbesar
img-2
Sejumlah pelajar mengibarkan bendera untuk menyambut Raja dan Ratu Swedia di Istana Bogor, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (22/5/2017). Pelajar dari seluruh sekolah di Kota Bogor antusias menyambut kedatangan Raja Carl XVI Gustaf dan Ratu Silvia dari Swedia ke Istana Bogor.
Foto 3 / 3
Perbesar
img-3
Rombongan Raja dan Ratu Swedia saat melintas di Jalan Otista, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (22/5/2017) .Kedatangan Raja Carl XVI Gustaf dan Ratu Silvia dari Swedia ke Istana Bogor untuk kunjungan kenegaraan bertemu dengan Presiden Indonesia Joko Widodo.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Rombongan Raja dan Ratu Swedia Disambut Meriah Warga Bogor

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Rombongan Raja dan Ratu Swedia saat melintas di Jalan Otista, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (22/5/2017) .

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya