Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 5
Perbesar
img-1
Warga menyalakan lilin membentuk angka 60 plus saat peringatan Earth Hour di kawasan Kuta, Bali, Sabtu (25/3/2017). Aksi Earth Hour dengan mematikan lampu dan pada pukul 20.30 hingga 21.30 waktu setempat yang dilakukan di berbagai belahan dunia dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kondisi bumi sekaligus sebagai kampanye untuk menghemat pemakaian listrik. (ANTARA FOTO/Fikri Yusuf)
Foto 2 / 5
Perbesar
img-2
Warga mengabadikan penyalaan lilin saat kampanye peringatan Earth Hour 2017 dengan tema "Shine a Light on Climate Action - from moment to Movement" di halaman Gedung Sate Bandung, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2017) malam. Melalui kampanye tersebut, semua pihak diajak untuk melakukan aksi nyata untuk mengubah gaya hidup dengan mengurangi jejak ekologis dan emisi gas rumah kaca demi hemat energi dan kelestarian bumi dengan mematikan lampu dan alat elektronik selama sejam yakni 20.30-21.30 waktu setempat. (ANTARA FOTO/Novrian Arbi)
Foto 3 / 5
Perbesar
img-3
Warga menyalakan lilin saat kampanye peringatan Earth Hour 2017 dengan tema "Shine a Light on Climate Action - from moment to Movement" di halaman Gedung Sate Bandung, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2017) malam. Melalui kampanye tersebut, semua pihak diajak untuk melakukan aksi nyata untuk mengubah gaya hidup dengan mengurangi jejak ekologis dan emisi gas rumah kaca demi hemat energi dan kelestarian bumi dengan mematikan lampu dan alat elektronik selama sejam yakni 20.30-21.30 waktu setempat. (ANTARA FOTO/Novrian Arbi)
Foto 4 / 5
Perbesar
img-4
Foto kombinasi suasana Kawasan Bundaran Hotel Indonesia sebelum dan saat Earth Hour, Jakarta, Sabtu (25/3/2017) malam. Pemadaman dilakukan di enam titik di Jakarta saat merayakan Earth Hour 2017 yaitu Balai Kota, Monas, Patung Arjuna Wiwaha, Bundaran Hotel Indonesia, Patung Pemuda, dan pengelola gedung di Segitiga Monas, dimana kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran akan perlunya tindakan serius menghadapi perubahan iklim. (ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja)
Foto 5 / 5
Perbesar
img-5
Warga menikmati suasana saat Earth Hour di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Sabtu (25/3/2017) malam. Pemadaman dilakukan di enam titik di Jakarta saat merayakan Earth Hour 2017 yaitu Balai Kota, Monas, Patung Arjuna Wiwaha, Bundaran Hotel Indonesia, Patung Pemuda, dan pengelola gedung di Segitiga Monas, dimana kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran akan perlunya tindakan serius menghadapi perubahan iklim. (ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja)
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Begini Suasana Peringatan Earth Hour di Jakarta dan Sejumlah Daerah

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Peringatan Earth Hour di kawasan Bundaran HI, Jakarta, dan sejumlah daerah di Tanah Air, Sabtu (25/3/2017) malam.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya