Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 8
Perbesar
img-1
Seekor pejantan berjemur sambil mencari makanan. Di sisi Sungai Sekonyer banyak terdapat sumber makanan, berupa buah-buahan dan pucuk daun muda.
Foto 2 / 8
Perbesar
img-2
Sekelompok Bekantan berjemur sambil mencari makanan. Di sisi sungai Sekonyer banyak terdapat sumber makanan, berupa buah-buahan dan pucuk daun muda.
Foto 3 / 8
Perbesar
img-3
Seekor pejantan berteriak memanggil betina. Setiap kelompok dipimpin oleh bekantan jantan. Ciri-cirinya mempunyai postur tubuh yang besar dan pembawaannya tenang.
Foto 4 / 8
Perbesar
img-4
Seekor betina dan anaknya melihat kawanan Bekantan dari seberang Sungai Sekonyer. Waktu yang tepat untuk melihat langsung kawanan Bekantan sebaiknya di pagi hari dan sore hari. Mereka akan berada di pinggir Sungai Sekonyer untuk mencari pucuk daun muda dan buah-buahan sebagai sumber makanan. Untuk mencapai ke lokasi bisa menggunakan speedboat atau perahu kelotok dari Kota Kumai, Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah.
Foto 5 / 8
Perbesar
img-5
Seekor Bekantan melompat di batang pohon.
Foto 6 / 8
Perbesar
img-6
Seekor Bekantan melompat di batang pohon.
Foto 7 / 8
Perbesar
img-7
Seekor Bekantan melompat di batang pohon.
Foto 8 / 8
Perbesar
img-8
Pejantan dominan rata-rata dikelilingi lebih dari lima betina. Waktu yang tepat untuk melihat langsung kawanan Bekantan sebaiknya di pagi hari dan sore hari. Mereka akan berada di pinggir Sungai Sekonyer untuk mencari pucuk daun muda dan buah-buahan sebagai sumber makanan. Untuk mencapai ke lokasi bisa menggunakan speedboat atau perahu kelotok dari Kota Kumai, Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Si Hidung Panjang dari Tanjung Puting

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Puluhan Bekantan (Nasalis Larvatus) berkumpul di pinggir Sungai Sekonyer, Taman Nasional Tanjung Puting, Kalimantan Tengah.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya