Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 4
Perbesar
img-1
Seorang anak memegang kupu-kupu yang ditangkapnya di Dusun Sampakang, Desa Simbang, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros. Maros memang dikenal sebagai "Kingdom of Butterfly" di mana jutaan kupu-kupu dari berbagai jenis baik corak dan warnanya hidup dan berkembang di dua kecamatan yakni Batimurung dan Simbang. Nahasnya, habitat akan terusik dengan masif-nya industri yang masuk kedua kecamatan tersebut mengancam kelestariannya. Belum lagi, gugusan kars yang kokoh dan begitu indah memagari lokasi tersebut juga nantinya akan hancur menjadi bahan semen yang siap dijual ke pasar dunia. Maros pun tak lagi disebut sebagai pemilik kars terbaik di dunia setelah kars Cina.
Foto 2 / 4
Perbesar
img-2
Seorang anak mengamati kupu-kupu yang ditangkapnya di Dusun Sampakang, Desa Simbang, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros. Maros memang dikenal sebagai "Kingdom of Butterfly" di mana jutaan kupu-kupu dari berbagai jenis baik corak dan warnanya hidup dan berkembang di dua kecamatan yakni Batimurung dan Simbang. Nahasnya, habitat akan terusik dengan masif-nya industri yang masuk kedua kecamatan tersebut mengancam kelestariannya. Belum lagi, gugusan kars yang kokoh dan begitu indah memagari lokasi tersebut juga nantinya akan hancur menjadi bahan semen yang siap dijual ke pasar dunia. Maros pun tak lagi disebut sebagai pemilik kars terbaik di dunia setelah kars Cina.
Foto 3 / 4
Perbesar
img-3
Seorang anak menangkap kupu-kupu di Dusun Sampakang, Desa Simbang, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros. Maros memang dikenal sebagai "Kingdom of Butterfly" di mana jutaan kupu-kupu dari berbagai jenis baik corak dan warnanya hidup dan berkembang di dua kecamatan yakni Batimurung dan Simbang. Nahasnya, habitat akan terusik dengan masif-nya industri yang masuk kedua kecamatan tersebut mengancam kelestariannya. Belum lagi, gugusan kars yang kokoh dan begitu indah memagari lokasi tersebut juga nantinya akan hancur menjadi bahan semen yang siap dijual ke pasar dunia. Maros pun tak lagi disebut sebagai pemilik kars terbaik di dunia setelah kars Cina.
Foto 4 / 4
Perbesar
img-4
Sejumlah anak memperlihatkan kupu-kupu yang berhasil mereka tangkap di Dusun Sampakang, Desa Simbang, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Jutaan Kupu-Kupu di Maros Terancam Punah

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Sejumlah anak memperlihatkan kupu-kupu yang berhasil mereka tangkap di Dusun Sampakang, Desa Simbang, Kecamatan Simbang, Kabupaten Maros.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya