Partai Demokrat Klarifikasi Soal Walk Out
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Dari kiri: Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Max Sopacua, Sekjen Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono, dan Ketua Harian DPP Partai Demokrat Syarief Hasan memberikan keterangan pers di Kantor DPP Partai Demokrat, Jakarta Pusat, Senin (29/9/2014). Dalam keterangannya, Partai Demokrat mengklarifikasi sejumlah permasalahan terkait kejadian walk out Fraksi Demokrat dalam Sidang Paripurna pengesahan RUU Pilkada di DPR RI.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya