Presiden Sikapi RUU Pilkada
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memimpin rapat terbatas kabinet bidang polhukam yang membahas perkembangan RUU Pilkada di Kantor Presiden, Rabu (17/9/2014). Sebelumnya, Jubir Presiden Julian Aldrin Pasha menyatakan Presiden SBY mendukung pemilihan kepala daerah secara langsung dengan diimbangi langkah-langkah guna mengurangi dan menghilangkan dampak negatif yang ditimbulkan seperti politik uang, gesekan horizontal, dan sebagainya.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya