Penjagaan Gedung MK Jelang Sidang Perdana Gugatan Pilpres
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Dua polisi berjaga-jaga di depan Gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jakarta, Selasa (5/8/2014). Pengamanan di gedung ini diperketat sehari menjelang sidang perdana gugatan Pilpres 2014 dari kubu pasangan Prabowo-Hatta. Sekira 22 ribu personel akan dikerahkan Polri untuk ditempatkan di dalam dan sekitar Gedung MK.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya