Jerman Susah Payah Jinakkan Serigala Gurun
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Sontekan tumit Andre Schurrle di menit 92 dan sepakan Mesut Ozil di pengujung babak kedua ekstra time berhasil mengantarkan Der Panzer meraih tiket ke babak perempatfinal. Sebagai juara dunia empat kali, Jerman sempat kewalahan meladeni perlawanan Aljazair. Penampilan hebat dan pantang menyerah ditunjukkan oleh tim berjuluk Serigala Gurun tersebut, terutama sang kiper Rais Mbolhi yang beberapa kali mematahkan peluang Thomas Muller dkk. Di babak perempat final Jerman sudah di tunggu Tim Ayam Jantan yang telah lebih dulu mengalahkan Nigeria 2-0.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya