Kedaulatan Pangan sebagai Pilar Kedaulatan Bangsa
Minggu 01 Juni 2014 16:27 WIB
A
A
A
Keluarga Besar Alumni Universitas Gajah Mada (KAGAMA) menggelar seminar nasional bertema "Kedaulatan Pangan sebagai Pilar Kedaulatan Bangsa," di Jakarta, Minggu (1/6/2014). Target seminar adalah manifesto yang akan disampaikan kepada pemerintahan periode 2014-2019, dan sekaligus sebagai momentum bersatunya KAGAMA dengan petani Indonesia untuk mewujudkan kedaulatan pangan di Indonesia. Hadir sebagai pembicara dalam seminar ini: Prof M Maksum Kabul, Prof Andreas, Dr Hendri Saparini, dan Iwan Nurdin Msi, serta dipandu moderator Arie Sudjito.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya