Libas 'Si Kucing Hitam', The Gunners Pepet Chelsea
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Arsenal pesta gol ke gawang Sundeland dalam laga ke-27 Premier League yang dihelat di Emirates Stadium, Sabtu (22/2/2014). The Black Cats,-julukan Sundeland- seakan tidak berdaya, menahan gempuran tuan rumah, hingga skor akhir 4-1 untuk keunggulan Arsenal tercipta. Bahkan pada babak pertama, pasukan Arsene Wenger mampu unggul 3-0, lewat dwigol Olivier Giroud dan sebuah gol dari Thomas Rosicky. Satu tambahan gol lagi tercipta di babak kedua, melalui sundulan Laurent Koscielny.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya