Panel RSCM Roboh, Satu Orang Tewas
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Seorang warga diduga berprofesi tukang ojek tewas akibat tertimpa panel dari proyek pembangunan Pusat Kesehatan Ibu dan Anak Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) berlantai 12 di RSCM, Jakarta, Jumat (10/1/2014). Diduga atap itu roboh karena tertiup angin kencang. Selain menewaskan seorang warga, panel yang roboh juga menimpa enam mobil yang parkir di bawah gedung tersebut.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya