Honda Mobilio Prestige Lebih Elegan!
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
PT Honda Prospect Motor (HPM) kembali memperkenalkan varian baru dari Mobilio yang dilabeli Prestige. Mobilio Prestige memiliki fitur sama dengan tipe E CVT hanya saja model ini mendapat tambahan fitur yang membuatnya menjadi lebih elegan.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya