Mudik Lebih Awal
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Para penumpang Kereta Api Bengawan Ekstra Lebaran mulai memadati Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin (29/7/2013). Sebagian pemudik memilih mudik lebih awal atau pada H-10 Lebaran. Hal tersebut mereka lakukan agar lebih lama di kampung halaman dan juga karena tiket mendekati Lebaran sudah habis terjual.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya