Monas Fair Tawarkan Aneka Produk dengan Harga Miring
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Pengunjung memilih sandal yang akan dibelinya dalam bazar Monas Fair di Lapangan Silang Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Jumat (12/7/2013). Acara yang semula direncanakan 10 Juli sampai 4 Agustus 2013 mundur menjadi 11 Juli sampai 4 Agustus 2013 karena faktor cuaca. Penyelenggara Nusantara Adimarga menggelar acara ini untuk mengangkat kembali Monas sebagai ikon Kota Jakarta.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya