Ada yang Tuntut Kemerdekaan Papua Saat May Day
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Sekira 30 mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Papua (AMP) Komite Kota Bandung menuntut kemerdekaan Papua. Aksi dilakukan di tengah peringatan May Day di halaman Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, Rabu (1/5/2013). Dalam aksinya, mereka tidak bergabung dengan buruh. Mereka menempatkan diri di sebelah kiri buruh yang berkumpul di halaman Gedung Sate.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya