Ikuti Alur, Cara Isa Raja Tembus 5 Besar
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Tinggal satu tahap lagi, para kontestan X Factor Indonesia akan memasuki babak lima besar. Setiap peserta tentu punya strategi masing-masing, namun tidak dengan Isa Raja. Asuhan Bebi Romeo ini tidak pernah merasa bersaing dengan para kontestan lainnya. Baginya, semua yang tersisa di ajang ini adalah saudara. Dia pun mengaku hanya menjalaninya sebagai pelajaran berharga.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya