Tiba di KPK, Wajah Mentan Suswono Pucat
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Menteri Pertanian Suswono akhirnya memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dia akan diperiksa sebagai saksi kasus impor daging sapi atas tersangka Luthfi Hasan Ishaaq. Suswono tiba di Gedung KPK, Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan, Senin (18/2/2013) sekira pukul 13.18 WIB. Entah karena lelah atau gugup menghadapi cecaran penyidik, raut wajah pria berkacamata itu tampak pucat.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya