Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 6
Perbesar
img-1
Iniesta mengirimkan umpan terukur ke arah Gerard Pique yang lolos dari jebakan offside. Dengan sekali kontrol, bek yang baru saja menjadi ayah ini sukses membobol gawang Kameni.
Foto 2 / 6
Perbesar
img-2
Para pemain Barcelona merayakan gol Gerard Pique ke gawang Malaga.
Foto 3 / 6
Perbesar
img-3
Tepat di menit ke-80, Messi turut mencatatkan namanya di papan skor, lewat tandukan mematikan usai memanfaatkan crossing Alves.
Foto 4 / 6
Perbesar
img-4
Iniesta melakukan selebrasi usai membobol gawang Malaga pada menit ke-76.
Foto 5 / 6
Perbesar
img-5
Gerard Pique melakukan selebrasi usai membobol gawang Malaga.
Foto 6 / 6
Perbesar
img-6
Pedro Rodriguez melakukan selebrasi usai membobol gawang Malaga yang dikawal Carlos Kameni.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Gilas Malaga, Barca Ciptakan El Clasico

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Barcelona mewujudkan semifinal impian di ajang Copa Del Rey dengan menciptakan duel El Clasico kontra Real Madrid setelah memastikan kemenangan usai mengalahkan Malaga, 4-2 (agregat 6-4), di Estadio La Rosaleda, Jumat (25/1/2013) dini hari WIB.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Foto Lainnya