Petani Jambi Tuntut Pengembalian Tanah Warga
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Para petani dari Jambi berunjukrasa di depan Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu (23/1/2013). Para petani ini menuju Istana Negara dari Jambi dengan berjalan kaki selama 43 hari menempuh sepanjang 1000 kilometer. Dalam aksinya, mereka menuntut pemerintah menegakkan Pasal 33 UUD 1945, dengan cara mengembalikan tanah warga Kunangan Jaya II dan tanah warga Mekar Jaya.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya