Advertisement
Advertisement
Foto 1 / 4
Perbesar
img-1
Model memeragakan koleksi karya Ketua Umum Pusat Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) Taruna K Kusmayadi. Menampilkan koleksinya yang berjudul Enigma, Taruna terinsipirasi dari kehidupan yang penuh dilema.
Foto 2 / 4
Perbesar
img-2
Model memeragakan koleksi karya Ketua Umum Pusat Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) Taruna K Kusmayadi. Menampilkan koleksinya yang berjudul Enigma, Taruna terinsipirasi dari kehidupan yang penuh dilema.
Foto 3 / 4
Perbesar
img-3
Model memeragakan koleksi karya Ketua Umum Pusat Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) Taruna K Kusmayadi. Menampilkan koleksinya yang berjudul Enigma, Taruna terinsipirasi dari kehidupan yang penuh dilema.
Foto 4 / 4
Perbesar
img-4
Model memeragakan koleksi karya Ketua Umum Pusat Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) Taruna K Kusmayadi. Menampilkan koleksinya yang berjudul Enigma, Taruna terinsipirasi dari kehidupan yang penuh dilema.
thumb-img
thumb-img
thumb-img
thumb-img
Advertisement

Suguhan Spesial dari Taruna Kusmayadi

Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A

Dalam pergelaran busana bertajuk LPM Graduates Show di JFW 2013, Jumat, 9 November 2012, Ketua Umum Pusat Asosiasi Perancang Pengusaha Mode Indonesia (APPMI) Taruna K Kusmayadi memiliki suguhan yang spesial. Menampilkan koleksinya yang berjudul Enigma, Taruna terinsipirasi dari kehidupan yang penuh dilema. Permainan warna perak, emas, hitam, dan perunggu pada kain polyrayon lame menghasilkan koleksi yang unik dan seolah ingin berlari dari kecantikan. Colorblocking dari panel sambungan menggambarkan perempuan ingin diterima masyarakat pada waktu yang bersamaan, namun menampilkan karakter yang tidak stabil. Cutting-nya juga begitu modern dan cocok untuk wanita matured yang ingin terlihat edgy.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Foto Lainnya