Pesawat Cassa Nyangkut di Atas Pohon
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB
A
A
A
Pesawat Cassa 212-200 milik Nusantara Buana Air (NBA) yang jatuh di kawasan hutan di Kecamatan Bahorok, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, dipastikan menyangkut di atas pohon. Berdasarkan informasi dari Pangkalan Udara TNI AU di Medan, pesawat NBA PK-TLF dalam keadaan utuh. Namun belum diketahui nasib penumpang dan kru.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Foto Lainnya