Advertisement
Luna Maya dan Maxime Bouttier Menikah Bulan Depan? | OKEZONE FLASH
A
A
A
Luna Maya dan Maxime Bouttier kabarnya akan menggelar pernikahan di Ubud, Bali, pada 7 Mei 2025, pukul 16.00 WITA.
Kabar bahagia tersebut terungkap usai undangan pernikahan yang diduga milik keduanya tersebar di media sosial. Sayang, baik Luna maupun Maxime, belum mengonfirmasi kebenaran undangan tersebut.
Kabar pernikahan kedua aktor tersebut mencuat setelah Maxime melamar Luna di Jepang. Mereka kemudian mempublikasikan momen bahagia tersebut lewat Instagram, pada 1 April 2025.
Fans dan warganet menantikan pernikahan pasangan beda 10 tahun tersebut setelah perjalanan cinta Luna Maya yang cukup berliku. Sebelumnya, dia pernah pacaran dengan Ariel NOAH selama 6 tahun.
Pada 2013, Luna juga pernah menjalin asmara dengan pengusaha Reino Barack namun kandas 5 tahun kemudian. Sempat lama menjomblo, Mei 2023 kemudian go public dengan Maxime Bouttier.
Host: Feby Novalius
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement