Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Baru 2 Tahun Direnovasi, Ruang Lab Komputer SMPN 3 Tanggeung Cianjur Ambruk
, Jurnalis-Rabu 30 Oktober 2024 11:15 WIB
A
A
A
Atap ruang lab komputer SMPN 3 Tanggeung, Cianjur, Jawa Barat, ambruk. Sebelum ambruk, bagian genteng sebelah kiri sudah merosot dan plafonnya jebol.
 
Ruangan juga sudah dikosongkan sehingga tidak ada perangkat yang rusak. Termasuk para siswa dan guru yang sudah pulang saat peristiwa terjadi.
 
Menurut pemilik warung dekat sekolah, sebelum ambruk terdengar patah rangka kayu. Bangunan SMPN 3 Tenggeung baru direnovasi para tahun 2022 dengan anggaran Rp450 juta.
 
Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Cianjur akan menyelidiki penyebab ambruknya atap lab komputer. Sementara, kegiatan belajar mengajar tetap berjalan karena ruang kelas tidak terdampak.
 
 
Kontributor: Mochamad Andi Ichsyan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement