Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Jelang Bulan Suro, Jasa Pencucian Benda Pusaka Laris
, Jurnalis-Sabtu 06 Juli 2024 10:42 WIB
A
A
A
Jelang datangnya bulan Suro menjadi berkah tersendiri bagi pelaku jasa pencucian benda pusaka. Para ahli pencucian benda pusaka di Jombang misalnya. Mereka kebanjiran pesanan mencuci hingga ratusan benda pusaka.
 
Ragam benda pusaka antara lain keris, tombak hingga pedang. Pencucian benda pusaka tersebut tidak bisa dilakukan oleh sembarang orang.
 
Tetapi, hanya orang yang memiliki keahlian khusus agar benda pusakanya tidak rusak dan keindahan pamornya terjaga.
 
Tarif mencuci benda pusaka bervariasi tergantung ukuran benda. Mulai dari Rp50 ribu hingga Rp250 ribu.
 
Reporter: Mukhtar Bagus
Produser: Reza Ramadhan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement