Advertisement
Akses Jalan Terputus Diterjang Banjir, Warga di NTT Gotong Royong Angkat Motor
A
A
A
Akses jalan yang menghubungkan tiga desa yakni Desa Bea Ngencung, Desa Lidi, dan Desa Satar Lenda, Kabupaten Manggarai Timur, NTT putus total, Sabtu (8/6/2024).
Derasnya arus sungai, crossway yang sering dilalui kendaraan mengakibatkan ambruk. Akses transportasi tak bisa dilalui, terlebih kendaraan roda dua tak bisa melintas.
Pengendara bersama warga harus gotong mengangkat motor sambil seberangi sungai. Akses jalan terputus tersebut diakibatkan hujan dengan intensitas tinggi selama beberapa hari ini yang membuat sungai meluap.
Produser : Febry Rachadi
Reporter : Iren Lelang
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement