Advertisement
Kasus Dugaan Korupsi Pemotongan Insentif ASN, KPK Resmi Tahan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor
A
A
A
KPK resmi menahan Bupati Sidoarjo, Ahmad Muhdlor Ali, Selasa (7/5/2024). Penahanan tersebut setelah dilakukan pemeriksaan Muhdlor sebagai tersangka dalam perkara dugaan pemotongan insentif pegawai BPPD Sidoarjo.
Tim Penyidik menahan Tersangka dimaksud selama 20 hari pertama. Penetapan tersangka Gus Muhdlor berawal dari OTT di Sidoarjo, Kamis (25/1). Sebanyak 11 orang diamankan dalam operasi senyap tersebut.
Reporter: Nur Khabibi
Produser: Reza Ramadhan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement