Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Hari Lebaran, Jalur Arteri Jakarta-Bandung Wilayah Purwakarta Dipadati Pemudik Motor
, Jurnalis-Rabu 10 April 2024 21:15 WIB
A
A
A
Beginilah suasan di jalur arteri Jakarta-Bandung, tepatnya perempatan Combro, Purwakarta, Rabu (10/04). Jalan yang menghubungkan Jakarta-Bandung ini dipadati pemudik roda dua atau sepeda motor.
 
Membludaknya pemudik motor dan mobil pribadi membuat jalan dari arah Jakarta menuju Bandung padat. Selain itu kepadatan ini juga imbas pertemuan kendaraan pemudik dari jalan Ahmad Yani dan pemudik dari jalan Basuki Rahmat.
 
Menurut pemudik motor, mereka mudik hari ini karena baru sempat setelah bersilaturahmi dengan tetangga. Diperkirakan ramai dan padatnya arus di jalur arteri Jakarta-Bandung ini akan terjadi hingga hari kedua lebaran.
 
Produser : Febry Rachadi
Kontributor : Irwan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement