Advertisement
Cerita Porter Stasiun Gambir yang Meraup Untung pada Lebaran Ini
A
A
A
Momen mudik Lebaran 2024 membawa berkah bagi porter di Stasiun Gambir. Keberadaan porter sangat membantu penumpang yang membawa barang bawaan berlebih mulai dari area keberangkatan kereta.
Porter sendiri tak mematok tarif kepada para pemudik. Dalam sehari mereka bisa meraup Rp300 sampai Rp400 ribu. Angka itu meningkat lebih dari 10% dibanding hari biasa.
Reporter : Atikah Umiyani
Produser: Reza Ramadhan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement