Advertisement
Tuntut Kenaikan UMK, Massa Buruh Bakar Ban di Depan Kantor Gubernur Jawa Tengah
A
A
A
Ratusan buruh masih bertahan di depan Kantor Gubernur Jawa Tengah menuntut kenaikan UMK, Kamis (30/11) malam.
Massa buruh menuntut kenaikan UMK Jawa Tengah sebesar 15 persen ratusan buruh bahkan menutup jalan dan mulai membakar ban.
Sementara, Pj gubernur Jawa Tengah Komjen Pol Nana Sudjana telah menetapkan UMK Jateng sebesar 4,03 persen. Penetapan berdasarkan rekomendasi dari Bupati dan Wali Kota se-Jawa Tengah.
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement