Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Musim Kemarau, Petani Padi Tadah Hujan di Jambi Terancam Gagal Panen
, Jurnalis-Jum'at 11 Agustus 2023 10:28 WIB
A
A
A
Sejumlah petani padi tadah hujan di Desa Senaung, Jambi, terancam gagal panen. Sawah tadah hujan sendiri merupakan jenis sawah di mana sistem perairannya sangat bergantung pada hujan, tanpa bangunan-bangunan irigasi permanen. Hal ini akibat musim kemarau yang melanda satu bulan ini.
 
Petani pun resah dan cemas lantaran minimnya intensitas hujan yang turun. Sementara, tempat pasokan air di pematang sawah sudah tidak lagi mengalir sebagaimana biasanya.
 
Kontributor: Azhari Sultan 
Produser: Reza Ramadhan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement