Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Rombongan Biksu Thudong Akhirnya Tiba di Candi Borobudur, Langsung Gelar Puja Bakti
, Jurnalis-Kamis 01 Juni 2023 22:13 WIB
A
A
A
Rombongan biksu thudong akhirnya tiba di kompleks Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, setelah melakukan perjalanan ribuan km dari Thailand. Para biksu langsung menggelar puja bakti, maskara, meditasi, dan dilanjutkan dengan pradaksina mengelilingi stupa induk sebanyak 3 kali putaran di pelataran monumen Candi Borobudur, Kamis (1/6).
 
Biksu asal Thailand mengakau senang saat memanjatkan doa di Candi Borobudur dan merasakan betul bahwa Borobudur adalah keajaiban dunia. Rombongan biksu thudong ini membawa misi toleransi antar umat.
 
Rencananya ritual thudong akan kembali dilakukan dengan jumlah peserta yang lebih banyak dan jarak yang lebih jauh.
 
Kontributor: Puji Hartono
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement