Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kapal Kargo MV Indian Partnership Kandas di Raja Ampat
, Jurnalis-Selasa 25 April 2023 17:00 WIB
A
A
A
Kapal kargo berbendera Inggris, MV Indian Partnership kandas dan nyaris tenggelam di perairan Distrik Misool, Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat Daya.
 
Peristiwa terjadi diduga akibat adanya kebocoran lambung kapal saat melintasi Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI III).
 
Kapal kargo MV Indian Partnership sebelumnya bertolak dari Pelabuhan Skarten River Australia dengan tujuan Tiongkok.
 
Kapal tersebut mengangkut muatan 178.087 ton bauksit dengan 22 orang WNA dari sejumlah negara sebagai anak buah kapal (ABK).
 
Kejadian ini diduga turut merusak puluhan hektar areal terumbu karang di lokasi tersebut.
 
Kontributor: Chanry Andrew Suripatty 
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement