Advertisement
Kapal Karam di Aceh Singkil, Begini Kesaksian Korban
A
A
A
Kapal kayu membawa penumpang dan dagangan karam di tengah laut. Kapal berlayar dari Singkil menuju Pulau Banyak, Aceh. Di tengah laut kapal menabrak tiang bekas mercusuar dan bocor. Air masuk hingga perlahan-lahan kapal mulai tenggelam.
Kapal membawa 14 orang dewasa dan satu orang anak-anak. Beruntung mereka diselamatkan kapal nelayan yang kebetulan melintas. Saat ini, korban sudah kembali beraktivitas seperti biasa.
Kontributor: Suparman Munthe
Produser: B.Lilia Nova
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement