Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
16 Tahun Aksi Kamisan, Tuntut Penuntasan Kasus Pelanggaran HAM Berat
, Jurnalis-Jum'at 20 Januari 2023 06:50 WIB
A
A
A
Pemerintah diminta menuntaskan kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) berat. Permintaan itu disampaikan dalam peringatan 16 tahun aksi Kamisan di depan Istana Merdeka Kepresidenan RI, Kamis (19/1/2023).
 
Aksi ini dihadiri aktivis dan puluhan orang. Mereka nampak mengenakan pakaian serba hitam. Aksi ini juga menampilkan konser musik dan juga teatrikal keranda mayat
 
Berlangsung dari pukul 14.30 WIB sampai 17.00 WIB aksi berjalan damai.
 
Reporter: Irfan Maulana
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement