Advertisement
Gunung Kerinci Kembali Erupsi, Abu Vulkanik Mencapai Ketinggian 1.200 Meter
A
A
A
Erupsi Gunung Kerinci terus terjadi, semburan abu vulkanik Rabu (11/1/2023) setinggi 900 meter sampai Kamis (12/1/2023) pukul 18.10 wib semburan abu vulkanik masih terlihat. Ketinggian kolom abu mencapai 1.200 meter. Jika erupsi Gunung Kerinci belum berhenti kolom abu akan meningkat ketinggiannya.
Petugas Pos pengamatan Gunung Kerinci terus melakukan pengamatan. Saat ini pendakian Gunung Kerinci ditutup sampai ada imbauan dibuka lagi. Pihak Bandara diimbau mengatur jalur penerbangan di sekitar gunung api Kerinci
Kontributor : Nanang Fahrurozi
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement