Advertisement
Pengemudi Diduga Mengantuk, Mobil Terjun ke Kali di Kalideres
A
A
A
Sedan terjun ke kali di Jalan Sumur Bor, Kalideres, Kamis (15/12/2022) dini hari. Awalnya sedan Nopol B 2348 SBB melaju dari Cengkareng menuju Citra Dua. Mobil melaju dengan kecepatan tinggi, kehilangan kendali dan masuk kali.
Pengemudi diduga mengemudikan kendaraan dalam kondisi mengantuk. Beruntung sopir berhasil diselamatkan dan hanya mengalami syok.
Kontributor: Rio Manik
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement