Advertisement
Jejak Gua Jepang Bukti Sejarah Romusha di Timor Tengah Selatan
A
A
A
Inilah penampakan Gua Jepang saat perang dunia kedua tahun 1945 lalu. Gua ini dibuat dengan sistem romusa yang dilakukan oleh tentara Jepang.
Lokasi ini dinamakan warga sekitar Fatu'un atau pohon batu yang berada di Kelurahan Oebesa, Kecamatan Kota Soe. Gua ini dibuat oleh Jepang sekitar tahun 1939 - 1942.
Diketahui ada sekitar 16 gua di lokasi tersebut. Dimana gua-gua ini merupakan benteng Jepang untuk menghadapi musuhnya.
Menurut warga dan saksi, gua ini digali dengan alat seadanya. Gua Jepang ini menjadi saksi bisu penjajahan atas rakyat Timor kala itu.
Kontributor: Sefnat Besie
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement