Advertisement
Seniman di Gianyar Bali Buat Patung GWK dari Kayu Leci Berusia Ratusan Tahun
A
A
A
Seniman di Desa Sebatu, Gianyar, Bali membuat patung Garuda Wisnu Kencana dari kayu leci. Uniknya, seniman ini menggunakan kayu leci yang sudah berusia ratusan tahun. Seniman pembuat patung Garuda Wisnu Kencana dari kayu leci ini adalah I Gede Rediawan.
Patung ini dibuat menyerupai patung Garuda Wisnu Kencana terbesar di kawasan Jimbaran Badung, Bali. Dipilihnya kayu leci berusia ratusan tahun ini karena memiliki kualitas yang sangat baik dan awet. Pembuatan patung ini pun melibatkan puluhan seniman bahkan proses pengerjaan patung ini menghabiskan waktu hingga 3 tahun.
Kontributor: Ketut Catur Kusumaningrat
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement