Advertisement
Sopir Mengantuk, Bus Oleng Tabrak Rumah di Lamongan
A
A
A
Bus antar propinsi yang membawa belasan penumpang, Minggu (9/10/22) menabrak dua rumah di Kecamatan Paciran, Lamongan. Total ada 16 orang penumpang dan 4 awak yang berada di dalam bus.
Bus yang melaju dari arah Gresik menuju Tuban ini mulai oleng diduga akibat sang sopir mengantuk. Akibat kecelakaan ini 5 penumpang bus dan 3 penghuni rumah mengalami luka ringan.
Reporter : Abdul Wakhid
Produser: Reza Ramadhan
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement