Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kawanan Paus Hiu Muncul di Perairan Dangkal Baubau
, Jurnalis-Rabu 27 Juli 2022 13:47 WIB
A
A
A
Masyarakat pesisir Baubau, Sultra, dihebohkan dengan kemunculan kawanan paus hiu. Sejak 2 hari terakhir, terlihat 5 paus hiu muncul di perairan dangkal. 
 
Karena penasaran, warga setempat menaiki perahu untukmelihat kawanan hiu dari dekat. Tak sedikit pula warga yang mengabadikan momen langka ini
 
Kemunculan paus hiu ini diduga karena mencari ikan-ikan kecil ke perairan dangkal. Diketahui pesisir Pantai Waromosio ini terdapat budidaya rumput laut milik warga.
 
Kontributor: Andhy Eba
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement