Advertisement
Unik, Nisan di Pemakaman Bantul Berbentuk Mobil Sedan
A
A
A
Sebuah nisan di pemakaman Bantul, Yogyakarta, terlihat unik. Nisan yang terlihat tidak biasa tersebut menjadi pusat perhatian warga. Nisan tersebut terlihat unik karena berbentuk sebuah mobil sedan berwarna merah. Selain itu, nisan mobil tersebut dibuat dengan menggunakan batu granit yang lengkap dengan aksesoris mobil.
Kontributor: Trisna Purwoko
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement