Advertisement
Begini Kondisi Velodrome di Jakarta untuk Asian Games 2018
A
A
A
Adu gengsi Asian Games 2018 di Indonesia memang masih tahun depan. Persiapan pun terus dikebut. Salah satunya pembangunan arena lintasan balap sepeda atau Velodrome di GOR Rawamangun, Jakarta Timur. Pembangunannya sudah sampai 68,78 persen. Progresnya lebih cepat 3 persen. Awalnya target pembangunan ini rampung Juni 2018, tetapi akan segera dipercepat pada bulan MEI 2018. Sebelumnya sudah dikomunikasikan untuk test event, tetapi hal itu masih menunggu konfirmasi dari pihak Pengurus Besar Ikatan Sport Sepeda Indonesia (PB ISSI).
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow
Topik Artikel :
Video Lainnya
Telusuri berita Multimedia lainnya
Advertisement
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Iklan - Scroll untuk melanjutkan
Advertisement