Atletico Madrid menang tipis 1-0 (agregat 2-1) saat menjamu Arsenal pada leg kedua babak semifinal Liga Eropa musim 2017-2018. Gol semata wayang Diego Costa pada menit 45+2 tersebut mengantarkan Atletico ke final.
Atletico Madrid menang tipis 1-0 (agregat 2-1) saat menjamu Arsenal pada leg kedua babak semifinal Liga Eropa musim 2017-2018. Gol semata wayang Diego Costa pada menit 45+2 tersebut mengantarkan Atletico ke final.