Menteri Susi Angkat Bicara soal Kebakaran Kapal di Pelabuhan Benoa

Wahyu Putro A/ANTARA FOTO, Jurnalis
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB

Berdasarkan hasil investigasi Kementerian KKP, jumlah kapal yang berada di Pelabuhan Benoa melebihi kapasitas yakni mencapai 700 kapal yang beraktivitas docking hingga transhipment, sementara 173 kapal eks asing yang tidak berpemilik yang beroperasi di kawasan itu akan didata.
 

Berdasarkan hasil investigasi Kementerian KKP, jumlah kapal yang berada di Pelabuhan Benoa melebihi kapasitas yakni mencapai 700 kapal yang beraktivitas docking hingga transhipment, sementara 173 kapal eks asing yang tidak berpemilik yang beroperasi di kawasan itu akan didata.
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya