Di Pasar Senen, Daging Ayam Dijual Rp35 Ribu per Ekor

Achmad Aris/okezone, Jurnalis
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB

Pembeli memilih daging ayam yang akan dibelinya di Pasar Senen, Jakarta Pusat, Selasa (9/7/2013). Semenjak pemerintah mengumumkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), sejumlah harga kebutuhan pokok, termasuk daging ayam, merangkak naik. Di pasar ini, harga daging ayam yang sebelumnya dijual di kisaran Rp25.000 per ekor, naik menjadi menjadi Rp35.000.

Pembeli memilih daging ayam yang akan dibelinya di Pasar Senen, Jakarta Pusat, Selasa (9/7/2013). Semenjak pemerintah mengumumkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), sejumlah harga kebutuhan pokok, termasuk daging ayam, merangkak naik. Di pasar ini, harga daging ayam yang sebelumnya dijual di kisaran Rp25.000 per ekor, naik menjadi menjadi Rp35.000.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya