Rela Berdesakan demi Paket Daging Kurban

Dede Kurniawan, Jurnalis
Rabu 01 Januari 2020 01:01 WIB

Warga berdesak-desakan untuk mendapatkan paket daging kurban seberat satu kilogram dari salah satu organisasi Islam di Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Selasa (15/10/2013). Dengan bermodalkan kupon yang dibagikan pengurus, warga berusaha memperoleh satu kantong paket daging kurban yang nantinya untuk dikonsumsi sehari-hari.

Warga berdesak-desakan untuk mendapatkan paket daging kurban seberat satu kilogram dari salah satu organisasi Islam di Jalan Tentara Pelajar, Patal Senayan, Jakarta, Selasa (15/10/2013). Dengan bermodalkan kupon yang dibagikan pengurus, warga berusaha memperoleh satu kantong paket daging kurban yang nantinya untuk dikonsumsi sehari-hari.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya